Susunlah Kalimat Tanya Berikut, Di Mana Kaktus Dapat Tumbuh? Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Halaman 188

- 25 Februari 2022, 07:00 WIB
Susunlah Kalimat Tanya Berikut, Di Mana Kaktus Dapat Tumbuh? Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Halaman 188
Susunlah Kalimat Tanya Berikut, Di Mana Kaktus Dapat Tumbuh? Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 6 Halaman 188 /Pixabay/blende12

Baca Juga: Perbandingan Berat Tomat dengan Berbagai Satuan Ukuran Berat, Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI

Kalimat tanya ditujukan untuk bertanya atau mengonfirmasi sesuatu. Ditulis dengan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Kalimat tanya menggunakan kata tanya, contohnya di mana, siapa, bagaimana, mengapa, dan sejenisnya.

Ada berbagai macam tanaman hias.

Kaktus adalah salah satunya.
Pernahkah kamu melihat tanaman kaktus?
Kaktus adalah tanaman yang tumbuh di daerah kering seperti gurun.
Daun kaktus biasanya berduri.
Kaktus tidak membutuhkan air yang banyak untuk hidup.

Kaktus dapat menyimpan air pada batangnya.

Siti, Beni, Dayu, dan Udin membawa tanaman kaktus dalam pot.
Di sekolah, Siti bertugas menyiramnya setiap 3 hari sekali.

 

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI, Apa Saja Tata Tertib Merawat Tanaman di Sekolahmu dan Siapa yang Harus Menaati

Perhatikan contoh:

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah