Sebutkan Apa Sebetulnya Bintang Itu? Kunci Jawaban IPA Kelas 6 SD MI

- 17 Februari 2022, 06:05 WIB
Sebutkan Apa Sebetulnya Bintang Itu? Kunci Jawaban IPA Kelas 6 SD MI
Sebutkan Apa Sebetulnya Bintang Itu? Kunci Jawaban IPA Kelas 6 SD MI /Pixabay/blende12

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI, Bagaimana Gerakan yang Harus Dilakukan dalam Tari Berkelompok

Bintang yang ukurannya besar cahayanya lebih terang tapi akan lebih cepat meledak. Sebaliknya, bintang yang ukurannya kecil lebih redup tapi lebih lama usianya.

Bintang yang paling dekat dengan bumi adalah matahari. Bintang terbesar di langit bukanlah matahari karena ada yang ukurannya jauh lebih besar dari matahari.

Oleh karena itu, bintang dikelompokkan berdasarkan warna dan ukurannya:

1. Bintang berukuran kecil berwarna merah dan tidak bersinar dengan terang.

2. Bintang berukuran sedang berwarna kuning, contohnya matahari.

3. Bintang berukuran besar, berwarna biru dan bersinar sangat terang.

Baca Juga: Apa Peran Indonesia dalam Ekonomi ASEAN? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

Karakteristik Bintang:

1. Berbentuk bola besar

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah