Penderita Rabun Jauh Ditolong dengan Menggunakan Kacamata Berlensa, Kunci Jawaban IPA Kelas 4 SD

- 25 November 2021, 09:35 WIB
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 4 SD, cahaya dan indra penglihatan
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 4 SD, cahaya dan indra penglihatan /Pexels.com/Nataliya Vaitkevich

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 4 SD MI sampai pada materi IPA Tema 4 yang membahas tentang cahaya dan indra penglihatan.

Kemudian, siswa menjawab soal-soal latihan nomor 1-10 salah satu pertanyaanya adalah penderita rabun jauh ditolong dengan menggunakan kacamata apa?

Jawaban ini ada pada materi buku Tematik dan video pembelajaran. Dengan demikian, latihan soal adalah sebagai evaluasi apakah siswa sudah menguasai materi secara tuntas.

Baca Juga: Benda yang Dapat Memancarkan Cahaya Disebut, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 4

Kunci jawaban pada artikel ini adalah panduan bagi orang tua siswa yang membutuhkan referensi saat mendampingi anak belajar di rumah.

Sri Budiarti, S.Pd., alumnus Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) akan menguraikannya sebagai berikut.

Indra penglihatan yaitu mata digunakan untuk melihat benda-benda di sekitar kita. oleh karena itu, kesehatan mata harus selalu dijaga.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 4 SD MI Soal Latihan Cahaya dan Indra Penglihatan, Penderita Presbiopi Ditolong Dengan

Untuk lebih mengenali indra penglihatan kita maka dipelajari juga bagian-bagian dari mata, seperti pupil, retina, dan kornea.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x