Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI, Latihan Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil

- 23 November 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi, kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI, Penilaian PAS
Ilustrasi, kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI, Penilaian PAS /Tangkapan layar kanal YouTube Operator Komputer

KABAR JOGLOSEMAR - Simak kunci jawaban Matematika untuk siswa kelas 6 SD MI yang akan diuraikan pada artikel ini sebagai panduan bagi orang tua.

Saat ini, siswa kelas 6 SD MI menjelang Penilaian Akhir Semester atau PAS sedang mengerjakan soal latihan evaluasi Matematika.

Latihan soal PAS ini akan dibahas bersama Sri Budiarti, S.Pd., alumnus Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 5, Soal Latihan Medan Magnet Cara Membuat Magnet

Sebelumnya, siswa telah mempelajari banyak materi Matematika pada buku Tematik terbitan Kemendikbud.

Materi tersebut diantaranya mengenal bangun ruang kemudian bagaimana menghitung volume, luas, tinggi, dan lain sebagainya pada bangun ruang tersebut.

Macam bangun ruang antara lain tabung, persegi panjang, kubus, kerucut, lingkaran, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Latihan PAS PPKN Kelas 6 SD MI, Keberagaman Wirausaha

Siswa dapat membandingkan bangun ruang yang dipelajari dengan bentuk-bentuk benda di sekitarnya.

Misalnya adalah kerucut yang menyerupai caping atau topi petani. Kerucut merupakan bangun ruang tiga dimensi, yang mempunyai sifat-sifat sebagai berikut:

1.Memiliki 1 sisi alas yang berbentuk lingkaran dan 1 sisi yang berbentuk lengkung, disebut juga selimut kerucut
2.Kerucut memiliki 1 rusuk lengkung
3.Kerucut tidak memiliki titik sudut
4.Kerucut memiliki 1 titik pusat

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 SD Halaman 92-97 Sub Tema 3 Mengenai Reklame

Untuk menghitung volume kerucut bisa melihat kembali rumus yang ada di buku Tematik.

Berikut ini adalah kunci jawaban untuk latihan soal persiapan Penilaian Akhir Semester (PAS) kelas 6 SD MI.

Bacalah soal dengan cermat karena mungkin ada soal yang ditulis secara acak

1. Hasil dari 90 x (-5) – 72 : ( – 8 ) adalah ….
A. -429
B. -459
C. 429
D. 459

2.1 1/4 + 1 3/4 – 1 1/2 = ….
A. 1 1/2
B. 1 2/3
C. 1 3/4
D. 2 3/4

Baca Juga: Jawaban Soal Nomor 1-20 PPKN Kelas 6 SD MI, Apa Dampak Negatif dari Globalisasi

3.Ibu mempunyai 2,25 kg tepung terigu. Kemudian Ibu membeli lagi 3 1/2 kg. Tepung terigu itu digunakan untuk membuat kue 4 1/4 kg. Sisa terigu adalah … kg.
A. 1 1/2
B. 3/4
C. 1/2
D. 1/4

4..Bentuk pecahan biasa dari 0,625 adalah ….
A. 7/8
B. 6/8
C. 5/8
D. 3/8

5.Pecahan 36/48 senilai dengan ….
A. 1/2
B. 2/3
C. 3/4
D. 4/5

Baca Juga: Kunci Jawaban PPKN Kelas 6 SD MI, Contoh Kegiatan yang Mencerminkan Sikap Kerja Keras

6.Lambang bilangan negatif seratus tujuh adalah ….
A. -100
B. 100
C. 107
D. -107

7.Lawan bilangan negatif seratus delapan adalah ….
A. – 108
B. 1/108
C. 108
D. – 100/108

8.Delapan langkah ke kiri dari titik – 9 pada garis bilangan adalah titik ….
A. -8
B. -1
C. – 17
D. 1

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Halaman 36, 37, 38, dan 39 Tema 5 Wirausaha Keripik Singkong Reza Hurhilman

9.Suhu udara di wilayah kutub pada malam hari adalah 24 derajat di bawah nol. Penulisan yang benar dengan menggunakan tanda negatif adalah ….
A. – 24
B. 1/24 negatif
C. negatif 24
D. 24 negatif

10.Hasil dari 1000 : ( 40 – 15 ) x 9 adalah ….
A. – 360
B. 360
C. 450
D. – 450

 

 

11. Hasil dari 49.488 + 36.799 – 67.880 adalah ….
A. 16.407
B. 18.407
C. 16.507
D. 18.507

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI, Jelaskan Pengertian Komoditas

12. Pak Arif mempunyai 8 kardus kotak pensil. Setiap kardus berisi 40 buah kotak pensil. Kemudian Pak Arif membeli lagi 5 kardus kotak pensil. Jika sebanyak 420 buah kotak pensil sudah terjual. Maka sisa kotak pensil Pak Arif adalah … kotak pensil.
A. 50
B. 80
C. 100
D. 120

13.Hasil dari 6/8 + 5/12 + 3/2 adalah ….
A. 2 1/3
B. 2 2/3
C. 2 1/4
D. 2 3/4

14. Hasil 5/6 x 156 = ….
A. 100
B. 110
C. 120
D. 130

Baca Juga: Apa Pengertian dari Kegiatan Ekspor Impor? Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Materi IPS

15.Rumus luas dan keliling lingkaran adalah ….
A. L = Л x r dan K = 2 x Л x r
B. L = Л x r x r dan K = 2 x Л
C. L = Л x r² dan K = 2 x Л x r
D. L = Л x r dan K = Л x d

16.Keliling lingkaran di bawah ini adalah ….
(gambar di buku Tematik)
A. 78 cm
B. 88 cm
C. 98 cm
D. 108 cm

27.Luas lingkaran di bawah ini adalah ….
(gambar di buku Tematik)
A. 1.256 cm2
B. 1.386 cm2
C. 2.646 cm2
D. 2.464 cm2

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI, Tentukan Harga Jual Produk Saat Jadi Wirausaha, Tema 5 Halaman 163 dan 164

18. Jumlah rusuk pada bangun di bawah ini adalah ….
(gambar di buku Tematik)
A. 18
B. 16
C. 12
D. 9

19. Pernyataan berikut yang bukan merupakan sifat-sifat bangun ruang Kubus adalah :
A. Memiliki 6 buah bidang sisi yang berbeda ukuran
B. Diagonal rusuk membentuk sudut 90°
C. Memiliki 8 buah titik sudut
D. Memiliki 12 buah rusuk

20. Sebuah bangun ruang Balok memiliki panjang 16 cm, lebar 12 cm dan tinggi 8 cm. Maka volume Balok tersebut adalah ….
A. 925 cm3
B. 1.156 cm3
C. 1.272 cm3
D. 1.536 cm3

Baca Juga: Kunci Jawaban PPKN Kelas 6 SD MI, Contoh Kegiatan yang Mencerminkan Sikap Kerja Keras

21.Bentuk persen dari 1,25 adalah ….
A. 1,25 %
B. 12,5 %
C. 125 %
D. 1250 %

22 .Nilai dari 100 + ( -20 ) – 25 = ….
A. 55
B. 145
C. – 145
D. – 55

23. Tanda yang tepat untuk bilangan -6 … -2 adalah ….
A. >
B. <
C. ≠
D. =

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI, Jelaskan Pengertian Komoditas

24. 241 + 25 – ( – 37 ) – 204 = …. Hasil dari operasi hitung di atas adalah ….
A. 99
B. 25
C. 79
D. 98

25. Kapal selam berada 300 m di bawah permukaan air. Lalu kapal tersebut naik setinggi 150 m kemudian turun lagi sejauh 120 m. Kapal selam sekarang berada pada ketinggian … m.
A. – 120
B. – 150
C. – 250
D. – 270

Demikian kunci jawaban untuk latihan soal Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil muatan pelajaran Matematika untuk siswa kelas 6 SD MI.***

 

Disclaimer: Kunci jawaban berikut dikerjakan dengan cara dan rumus sesuai pada materi di buku Tematik. Siswa dapat mengerjakan dengan cara sendiri. Jawaban tidak menjamin kebenaran mutlak.

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x