Latihan Soal Sikap Kepahlawanan Bung Tomo Juga Aktif Dalam Dunia? Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 4 SD MI

- 18 November 2021, 16:13 WIB
Bung Tomo, kunci jawaban kelas 4 SD MI
Bung Tomo, kunci jawaban kelas 4 SD MI /IG @surabayapunyacerita

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 4 SD MI mengerjakan soal latihan evaluasi materi sikap kepahlawanan Bung Tomo. Ada pertanyaan, bung tomo juga dikenal aktif dalam dunia?

Pada artikel ini akan dibahas contoh kunci jawaban untuk latihan soal yang bisa digunakan orang tua untuk mengoreksi jawaban anak.

Biarkan anak mengerjakan dengan kemampuan sendiri sebelum kemudian mendiskusikannya apakah ada jawaban yang kurang tepat.

Baca Juga: Dalam Dunia Politik dan Pemerintahan, Jabatan yang Pernah Diemban oleh Bung Tomo? Kunci Jawaban Kelas 4 SD

Uraian kunci jawaban ini dipandu oleh Sri Budiarti, S.Pd., alumnus Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Yang paling terkenal dari Bung Tomo adalah kemahiran orasi dan pidatonya yang terkenal adalah merdeka atau mati.

Berikut ini bisa disimak kunci jawaban latihan soal evaluasi materi sikap kepahlawanan Bung Tomo

Baca Juga: Sikap Kapitan Pattimura Mencerminkan Kerja Keras Atau Tidak, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI

1. Bung Tomo dikenal dengan orasi pidatonya yang mampu membangkitkan semangat perjuangan rakyat pada masa itu. Bunyi pidato paling terkenal yaitu?

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x