Berapa Kilogram Sisa Telur Ibu Sekarang? Kunci Jawaban Matematika Kelas 3 SD MI

- 17 November 2021, 23:18 WIB
ilustrasi telur, kunci jawaban berapa kilogram sisa telur ibu
ilustrasi telur, kunci jawaban berapa kilogram sisa telur ibu /pixabay.com/

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 3 SD MI tema 4 subtema 4 diminta untuk menghitung dan menjawab, Berapa kilogram sisa telur ibu sekarang?

Soal ini adalah soal cerita matematika yang mempelajari tentang pecahan. Siswa pun diminta untuk mengerjakan soal pecahan sesuai dengan yang pernah diajarkan.

Untuk kunci jawaban atas pertanyaan di atas akan dijawab bersama Sri Budiarti, S.Pd., alumnus Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Baca Juga: Ceritakan Pengalaman Memiliki Teman Berbeda Agama, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 SD MI Halaman 167

Pecahan adalah bagian dari keseluruhan yang dalam penulisannya menggunakan tanda -, yang disebut per.

Pecahan biasanya digunakan untuk menjelaskan bagian datu benda dari keseluruhan benda.

Misalnya ketika sebuah semangka dibagi 4 bagian, maka satu bagian semangka akan ditulis ¼ yang dibaca seperempat.

Baca Juga: Ini Jawaban Kalimat Masalah dan Kalimat Cara Mengatasi Masalah pada Teks Jalan yang Bersih, Kelas 3 SD MI

Angka yang ditulis di bagian atas disebut pembilang dan bagian yang sebelah bawah disebut penyebut.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x