Kunci Jawaban PPKN Kelas 6 SD MI, Contoh Kegiatan yang Mencerminkan Sikap Kerja Keras

- 17 November 2021, 10:31 WIB
Ilustrasi belajar. Contoh Kegiatan yang Mencerminkan Sikap Kerja Keras, Kunci Jawaban Soal Penilaian Harian PPKn Kelas 6 SD Materi Globalisasi
Ilustrasi belajar. Contoh Kegiatan yang Mencerminkan Sikap Kerja Keras, Kunci Jawaban Soal Penilaian Harian PPKn Kelas 6 SD Materi Globalisasi /Freepik/pch.vector

a. Bekerja dengan sungguh-sungguh di rumah untuk membantu orang tua.

 

b. Membelanjakan uang dengan hati-hati dan gemar menabung.

c. Berhemat atau tidak boros, misalnya dalam penggunaan energi, seperti listrik, gas,
bahan bakar minyak, dan air.

Baca Juga: Contoh Soal dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Tentang Ekspor Impor

Bekerja keras juga harus dilakukan dalam lingkungan sekolah dengan cara sebagai berikut:

a. Datang tepat waktu ke sekolah

b. Giat dan bersemangat dalam belajar.

c. Memperhatikan guru yang mengajar di depan kelas

d. Rajin di lingkungan sekolah

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x