Berapa Panjang Pita yang Dibutuhkan Dayu, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Halaman 122 123 124

- 15 November 2021, 00:23 WIB
Ilustrasi kunci jawaban, berapa panjang pita yang dibutuhkan Dayu, kelas 4 SD MI
Ilustrasi kunci jawaban, berapa panjang pita yang dibutuhkan Dayu, kelas 4 SD MI /Pixabay.com/ Gabor Adonyi .

Jadi, panjang pita yang dibutuhkan Dayu untuk menghias pinggiran bendera adalah 120 cm.

Baca Juga: Sultan Ageng Tirtayasa Meninggal Dunia dalam Penjara pada Tahun Berapa? Kunci Jawaban Kelas 4 SD

Pertanyaan: Panjang pita yang dibutuhkan untuk seluruh sisi segitiga sama dengan keliling segitiga. Cara menghitung keliling adalah dengan menghitung jumlah ukuran sisi-sisinya. 

Jawab : Keliling = 50 cm + 40 cm + 30 cm = 120 cm

K= keliling, a, b, dan c adalah ukuran sisi-sisinya, maka K = a+b+c

Pertanyaan: Dayu akan membuat 8 bendera. Berapakah luas kain yang dibutuhkan. Berapakah panjang pita yang dibutuhkan?

Jawab :

Luas kain = 8 x ½ x alas x tinggi = 8 x ½ x 50 cm x 30 cm = 6.000 cm2.

Panjang pita = 8 x keliling segitiga = 8 x 120 cm = 960 cm.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Ulangan Harian IPS Tema 5 Kelas 4 SD, Sultan Ageng Tirtayasa dari Kerajaan?

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah