Perbedaan Antara Benda Magnetis dan Non Magnetis, Contoh Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI, Tema 5

- 27 Oktober 2021, 09:02 WIB
Kunci Jawaban Kelas 6 SD, perbedaan benda magnetis dan non magnetis
Kunci Jawaban Kelas 6 SD, perbedaan benda magnetis dan non magnetis /Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa Kelas 6 SD MI diminta untuk menyebutkan apa perbedaan antara benda magnetis dan non magnetis.

Sebelumnya, siswa belajar tentang apa itu magnet dan sifat-sifat magnet yang merupakan materi tema 5 dari Buku Tematik.

Pada artikel ini akan diuraikan materi singkat tentang magnet sebagai pengayaan atau referensi tambahan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Apa Yang Terjadi Jika Kedua Kutub Yang Sama Pada Magnet Didekatkan? Kelas 6 SD MI Tema 5

Selain itu, akan diulas contoh kunci jawaban sebagai bahan belajar dan untuk memperdalam hasil jawaban siswa.

Materi Singkat

 

Sifat-Sifat Magnet

1. Gaya magnet dapat menarik benda tertentu.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x