Contoh Membuat Pantun Tentang Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah, Kelas 5 SD MI Tema 4

- 24 Oktober 2021, 23:12 WIB
Ilustrasi buku, Ciri-ciri pantun
Ilustrasi buku, Ciri-ciri pantun /pixabay /sweetlouise

3. Setiap baris pantun terdiri dari 8-12 suku kata

4. Setiap baris pantun terdiri dari 4-6 kata

5. Pantun memiliki rima atau sajak a-b-a-b

6. Baris 1 dan 2 disebut sampiran

7. Baris 3 dan 4 disebut isi

Baca Juga: Dimanakah Letak Bank Rama? Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Tema 4 Tentang Belajar Denah

Contoh pantun tentang gangguang kesehatan pada organ peredaran darah

Pantunku

Pagi hari ayam berkokok
Memulai hari dengan kerja giat
Hindari benda yang namanya rokok
Badanmu bugar jantungmu sehat

Ayah pergi ke kebun
Rutin menanam di hari Minggu
Asap rokok adalah racun
Buat organ peredaran darah terganggu

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x