Skema Sederhana Cara Pembuatan Listrik Tenaga Air, Pelajaran IPA Kelas 6 SD dan MI

- 29 September 2021, 15:51 WIB
Buatlah Skema Sederhana Tentang Cara Pembuatan Listrik Tenaga Air, Begini Kunci Jawaban Kelas 6 SD Muatan Pelajaran IPA Tema 4, Foto ilustrasi
Buatlah Skema Sederhana Tentang Cara Pembuatan Listrik Tenaga Air, Begini Kunci Jawaban Kelas 6 SD Muatan Pelajaran IPA Tema 4, Foto ilustrasi /Tematik kelas 6 SD

10. Saluran transmisi

Baca Juga: Ini Contoh Kegiatan Ekonomi Berdasarkan Bidang Usaha, Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI

Untuk komponen utama pada setiap pembangkit listrik ada dua yaitu turbin dan generator.

Turbin memiliki fungsi untuk menghasilkan energi gerak dari sumbernya dimana disini adalah air yang mengalir. Generator memiliki fungsi mengubah energi gerak menjadi energi listrik.

Penggerak turbin tidak hanya didapatkan dari aliran air tapi juga didapatkan dari energi angin, uap, panas bumi sampai dengan nuklir.

Itulah penjelasan singkat tentang skema sederhana pembuatan listrik tenaga air untuk kelas 6 SD yang bisa sebagai referensi untuk menghasilkan skema sendiri.***

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x