Apa Pengaruh Globalisasi bagi Budaya Daerah Serta Contoh Perubahan Sosial Budaya, Kunci Jawaban Kelas 6 SD

- 28 September 2021, 08:11 WIB
Kunci jawaban tema 4 kelas 6 SD adalah membahas materi globalisasi dunia tanpa batas,  pada sub tema globalisasi di sekitarku.
Kunci jawaban tema 4 kelas 6 SD adalah membahas materi globalisasi dunia tanpa batas, pada sub tema globalisasi di sekitarku. /Freepix

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 6 SD dan MI diminta untuk menjawab pertanyaan jelaskan pengaruh globalisasi bagi budaya daerah.

Pertanyaan ini ada pada buku Tematik terbitan Kemendikbud Tema 4 yang merupakan materi sekolah.

Selain itu, siswa diminta untuk menyebutkan contoh-contoh perubahan sosial budaya yang terjadi akibat globalisasi di Indonesia.

Baca Juga: Konser Offline BTS Permission To Dance On Stage Digelar di LA, Simak Detailnya di Sini

Berikut ini akan dibahas tentang materi tersebut bersama Sunti Melati, S.S., M.A pengajar Bahasa Indonesia di Yogyakarta, yang dilansir dari laman Kemendikbud.

Pengertian globalisasi

Arti kata Globalisasi berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), merujuk kepada proses masuknya ke ruang lingkup dunia.

Globalisasi berasal dari kata global atau globe yang artinya meliputi seluruh dunia sedangkan ruang lingkup artinya luasnya subjek yang tercakup didalamnya sehingga globalisasi dapat diartikan sebagai proses menuju satu dunia.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 28 September 2021: Al dan Rendy Sama-sama Lelah Hati, Andin Luluhkan Hati Suaminya?

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x