Teladan Apa yang Bisa Kita Contoh dari BJ Habibie? Kunci Jawaban Soal Tema 3 Kelas 3

21 September 2021, 14:12 WIB
Ilustrasi kunci jawaban dari soal 'teladan apa yang dapat dicontoh dari seorang BJ Habibie?' /Pikiran-Rakyat.com//Pikiran-Rakyat.com

KABAR JOGLOSEMAR - Para orang tua yang sedang membimbing anak didiknya belajar buku kurikulum 2013 tema 3 kelas 3 bisa simak artikel ini.

Pasalnya, akan ada contoh soal dan kunci jawaban dari buku tersebut tentang BJ Habibie.

Adapun pertanyaan buku tema 3 kelas 3 berisi 'teladan apakah yang dapat kita contoh dari seorang BJ Habibie?'

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 Tentang Contoh Benda Padat, Cair dan Gas di Sekitar Sekolah

Untuk menjawab pertanyaan di atas, disarankan kepada anak didik secara mendiri menuliskan jawabanya terlebih dahulu sebelum mengetahui kunci jawaban.

Berdasarkan pembahasan dengan Yudhistira Adi, M.Pd (Alumnus UNY) diketahui bahwa BJ Habibie merupakan salah satu sosok yang berjasa bagi bangsa Indonesia.

BJ Habibie adalah mantan presiden ketiga RI (Republik Indonesia) yang dijuluki sebagai Mr.Crack karena teori yang ditemukannya.

Baca Juga: Apa Contoh Benda Padat Disekitarmu? Soal dan Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3

Meskipun menjadi seoerang penemu, BJ Habibie juga tidak sombong dan juga pamer dengan temuannya.

Hal tersebut menjadi salah satu teladan yang bisa dipelajari dari seorang BJ Habibie.

Berdasarkan film biografinya, BJ Habibie digambarkan sebagai sosok yang disiplin, pekerja keras, tangguh, cinta bangsa dan juga pedulu terhadap orang lain.

Baca Juga: Kunci Jawaban Contoh Lagu Nasional atau Daerah yang Punya Tangga Nada Mayor Minor, Kelas 5 SD MI

Sementara itu, BJ Habibie juga dikenal sebagai pengembang pesawat anak bangsa yang bernama N250 Gatotkaca.

Demikian kunci jawaban mengenai teladan yang dapat dicontoh dari seorang BJ Habibie. ***

Disclaimer: Konten di atas merupakan referensi para orang tua ketika sedang mengawasi anak didiknya belajar di rumah.

Jawaban tidak bersifat mutlak. Kesalahan jawaban di luar tanggung jawab Kabar Joglosemar.

Editor: Sunti Melati

Tags

Terkini

Terpopuler