Contoh Soal Kelas 6 SD Tentang Modernisasi Lengkap dengan Kunci Jawaban

20 September 2021, 07:06 WIB
Kunci Jawbaan soal kelas 6 SD tentang Modernisasi. /Tangkap layar buku tema 2 kelas VI SD/MI halaman 99

KABAR JOGLOSEMAR - Berikut akan kami sajikan kunci jawaban dari soal kelas 6 SD mengenai modernisasi.

Sebelumnya, perlu diingat bahwa kunci jawaban hanya menjadi acuan kepada para orang tua dalam membimbing anak didiknya saat proses belajar mengajar di rumah.

Dianjurkan, para orang tua membiarkan anak didiknya terlebih dahulu mengerjakan soal secara mandiri.

Baca Juga: Perkembangbiakan Tumbuhan yang Tidak Alami Disebut, Kunci Jawaban Soal Kelas 6 SD

Berdasarkan pembahasan dengan Yudhistira Adi, M.Pd (alumnus UNY), berikut contoh soal serta kunci jawaban kelas 6 SD tentang moderisasi.

Contoh Soal dan Kunci Jawaban

Sebutkan perubahan sosial budaya masyarakat dalam rangka modernisasi di bidang ekonomi?

Kunci Jawaban:

Pada dasarnya, modernisasi memang diperngaruhi oleh faktor perkembangan ekonomi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD Tentang Mata Uang Peso

Adapun dua faktor yang menjadi pendorong adanya modernisasi sebagimana berikut.

1. Transportasi Barang

Pengiriman suatu barang (misalnya pengiriman bahan bakar minyak) dari produsen ke distributor (pom bensin) hingga sampai ke tangan konsumen.

2. Transportasi Manusia

Lemudahan manusia untuk melakukan mobilitas dari tempat tinggal ke tenpat melakukan kegiatan (sekolah/bekerja) membuat kegiatan ekonomi suatu wilayah berjalan dengan lancar.

Baca Juga: Ciri-ciri Teks Eksplanasi, Soal dan Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 SD

Demikian contoh soal serta kunci jawaban materi kelas 6 SD tentang modernisasi.

Disclaimer: Konten di atas merupakan panduan orang tua ketika membimbing anak didiknya belajar di rumah.

Jawaban tidak bersifat mutlak. Kesalahan jawaban di luar tanggung jawab Kabar Joglosemar.***

 

Editor: Sunti Melati

Tags

Terkini

Terpopuler