Tak Cukup Surat Permohonan Maaf BWF Soal All England, Menpora dan Ketua PBSI Minta Ini

- 25 Maret 2021, 08:30 WIB
Ketua PBSI Agung Firman Sampurna dan Najwa Shihab/
Ketua PBSI Agung Firman Sampurna dan Najwa Shihab/ /Tangkapan Layar YouTube.com/Najwa Shihab/

KABAR JOGLOSEMAR - Program Mata Najwa pada 24 Maret 2021 mengangkat tema yang masih menjadi perbincangan, yakni seputar olahraga.

Dunia olahraga kembali diuji dengan situasi pandemi Covid-19 yang tidak hanya terjadi di Indonesia saja melainkan berbagai negara.

Terbaru, kontingen bulutangkis Indonesia terpaksa mundur dari kompetisi All England. Alasannya karena harus menjalankan protokol kesehatan Covid-19.

Baca Juga: Xiaomi Bakal Launching HP Baru, Xiaomi Mi 11 Pro dan Mi 11 Ultra Pada 29 Maret 2021, Ini Bocoran xda

Kejadian pada kompetisi All England berujung menimbulkan kekecewaan pada publik terutama pencinta bulutangkis.

Di lain sisi, adanya pertandingan bulu tangkis menunjukkan kalau secara perlahan dunia olahraga mulai pulih dari dampak pandemi corona.

Tak dapat dipungkiri masalah kesehatan di dunia berdampak pada berbagai sisi kehidupan, salah satunya olahraga.

Baca Juga: Penyebab Belum Juga Lolos Seleksi Kartu Prakerja Hingga Gelombang 15, Cek di Sini

Perlakuan BWF turut membuat Ketua PBSI Agung Firman Sampurna juga merasa kecewa. Ia sampai menuding ada usaha menjegal pemain Indonesia. Najwa Shihab pun kembali menanyakan hal tersebut, apa alasannya.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x