5 Fakta Viral Kasus Tabrakan Ayla vs CBR1000 RR

- 20 November 2020, 18:11 WIB
Ilustrasi kecelakaan motor.
Ilustrasi kecelakaan motor. /Pixabay.com/fsHH

KABAR JOGLOSEMAR - Belakangan ini warganet diramaikan dengan kecelakaan lalu lintas antara mobil dan motor di Purwokerto, Jawa Tengah.

Diketahui tabrakan ini melibatkan mobil ayla dan motor CBR1000 RR. Tidak ada korban jiwa dalam kasus tabrakan ini.

Baca Juga: Dispatch Bantah Klaim Baekho NU'EST Minta Dikeluarkan dari Wanna One

Namun, warganet menyoroti kasus tabrakan ini. Bahkan, kasus ini sempat viral di media sosial beberapa waktu lalu.

Tagar Ayla maupun CBR1000 RR masuk dalam trending topics tak lama setelah tabrakan terjadi dan disebarkan oleh warganet ke media sosial.

Berikut ini adalah 5 fakta soal tabrakan viral mobil Ayla dengan motor CBR1000 RR.

1. Harga Mobil Ayla yang Tak Seberapa

Salah satu alasan mengapa netizen menyoroti kasus tabrakan ini adalah karena harga mobil dan motor yang berbeda jauh.

Warganet menyebutkan bahwa harga dari motor CBR1000 RR berkali-kali lipat lebih mahal dari pada harga Mobil Ayla.

Sejumlah warganet pun merasa 'eman' dan iba lantaran harga kedua kendaraan tersebut dengan selisih yang jauh.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x