LENGKAP! Simak Cara Beli Tiket KA Bandara Jogja untuk Mobilitas Bandara YIA-Yogyakarta

- 9 April 2024, 10:10 WIB
Cara pemesanan tiket KA Bandara YIA
Cara pemesanan tiket KA Bandara YIA /Pixabay/wal_172619

KABAR JOGLOSEMAR - Bagi penumpang dari dan ke Bandara YIA Yogyakarta, bisa menaiki fasilitas KA Bandara.

Simak berikut ini cara beli tiket KA Bandara Jogja untuk mempermudah mobilitas Bandara YIA dengan pusat kota Yogyakarta.

Sejak beroperasi dari tahun 2021, KA Bandara Jogja memang menjadi banyak pilihan masyarakat dengan mobilitas antar Bandara YIA dengan pusat koa Yogyakarta khususnya Stasiun Tugu.

Baca Juga: Materi Khutbah Idul Fitri 2024, Tema Meneruskan Kebiasaan Baik Saat Puasa

Tiket KA Bandara dibanderol dengan harga yang cukup murah yakni hanya Rp20 ribu saja untuk tiket kereta reguler.

Bagi yang ingin naik kereta express maka harga tiketnya sedikit lebih mahal yakni Rp50 ribu namun menawarkan waktu tempuh yang lebih singkat.

Untuk tiket tersebut dapat dipesan secara online menggunakan aplikasi KA Bandara, Website Railink hingga KAI Access.

Baca Juga: RAMALAN Zodiak Cancer Selasa, 9 April 2024: Hari Ini Pastikan Tidak Ragu dengan Pilihan Anda

Bagi yang berencana mudik dan akan menggunakan KA Bandara, bisa cermati cara membeli tiket KA Bandara YIA berikut ini.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x