Simak Selengkapnya! Jadwal Keberangkatan KRL Jogja-Solo dari Stasiun Tugu Yogyakarta 14 Februari 2024

- 14 Februari 2024, 05:40 WIB
Jadwal keberangkatan KRL Jogja-Solo
Jadwal keberangkatan KRL Jogja-Solo /Pixabay/Skitterphoto

KABAR JOGLOSEMAR - Cermati jadwal keberangkatan kereta KRL Jogja-Solo di Stasiun Tugu Yogyakarta berikut ini.

Cek jadwal keberangkatan KRL Jogja-Solo berikut ini yang lengkap untuk kereta yang berangkat dari Stasiun Tugu Yogyakarta.

KRL Jogja-Solo menjadi salah satu moda transportasi yang saat ini banyak dipilih masyarakat untuk mobilitas antar kota Jogja dan Solo.

Baca Juga: Jadwal Keberangkatan KRL Jogja-Solo 14 Februari 2024 dari Stasiun Lempuyangan

KRL Jogja-Solo hanya dibanderol dengan tiket seharga Rp8.000 saja untuk tarif tunggal. Jadi, mau turun di stasiun manapun harga tiketnya tetap sama.

Bila ingin praktis maka pembelian bisa dilakukan secara online dengan mengakses aplikasi KAI Access.

Akan tetapi loket di stasiun juga masih melayani pembelian secara konvensional bagi yang lebih menyukai metode ini.

Baca Juga: 7 Cara Mengatur Keuangan Keluarga: Finansial Aman, Enggak Khawatir Lagi

Stasiun Tugu Yogyakarta menjadi titik awal keberangkatan KRL Jogja-Solo. Meski begitu sebenarnya penumpang juga bisa naik dari stasiun-stasiun yang lainnya.

Hal ini karena KRL Jogja-Solo akan berhenti di tiap-tiap stasiun yang dilewati untuk menaikkan dan menurunkan penumpang.

Bagi Anda warga Jogja bila tidak bisa naik dari Stasiun Tugu maka bisa naik melalui stasiun-stasiun lain tersebut.

Baca Juga: SINOPSIS Takdir Lonceng Cinta Selasa, 13 Februari 2024 HARI INI: Preeta Khawatir Soal Karan, Sarla Marah

 

 

Tiketnya juga masih tetap sama dibanderol dengan harga Rp8 ribu saja karena berlaku tarif tiket tunggal untuk jarak dekat maupun jauh.

 Jadwal KRL Jogja-Solo dari Stasiun Tugu

Pukul 05.30 WIB

Pukul 06.50 WIB

Pukul 07.40 WIB

Pukul 08.50 WIB

Pukul 10.25 WIB

Pukul 11.55 WIB

Baca Juga: Rekomendasi 5 Skin Tint Bagus untuk Make Up Natural dan Mulus Sehari-hari

Pukul 13.05 WIB

Pukul 15.20 WIB

Pukul 16.30 WIB

Pukul 17.45 WIB

Pukul 20.16 WIB

Pukul 22.35 WIB

Bagi yang ingin menuju ke Stasiun Wates dari Stasiun Tugu, maka bisa menaiki KA Prameks atau Prambanan Ekspress dengan tujuan akhir Stasiun Kutoarjo.

Sementara itu akses ke Bandara YIA bisa menggunakan KA Bandara untuk dari dan menuju Bandara YIA-Stasiun Tugu Yogyakarta.

***

 

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah