BMKG Tanggapi Viralnya Bola Api Jatuh di Langit Jogja

- 16 September 2023, 08:35 WIB
Ilustrasi BMKG tanggapi fenomena bola api jatuh di langit Jogja
Ilustrasi BMKG tanggapi fenomena bola api jatuh di langit Jogja /Pixabay/AlexAntropov86

KABAR JOGLOSEMAR - Baru-baru ini di wilayah langit Jogja viral sebuah fenomena yang tampak seperti bola api jatuh.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pun menanggapi viralnya fenomena bola api jatuh di langit Jogja tersebut.

Di media sosial banyak beredar video terkait benda langit yang terlihat seperti bola api jatuh berwarna orange kekuningan.

Baca Juga: 20 Contoh Ucapan Belasungkawa Sopan untuk Rekan Bisnis Maupun Anak Buah

Tampak bola api meluncur dengan diikuti cahaya di belakangnya yang tampak menyambung.

Video bola api yang viral tersebut menimbulkan berbagai reaksi dari warganet. Ada yang menyebut meteor jatuh, namun tak sedikit pula yang menyebut itu adalah banaspati atau makhluk halus.

BMKG Tanggapi Bola Api Jatuh di Langit Jogja

Meski begitu, Kepala Stasiun Meteorologi BMKG DIY Warjono menyatakan bahwa tidak ada unsur mistis dalam fenomena bola api tersebut.

Baca Juga: Pelayanan KB MKJB di Magelang Digratiskan hingga 3 Oktober 2023

Rupanya, bola api jatuh tersebut merupakan hal yang biasa terjadi dan merupakan meteor atau biasa disebut bintang jatuh.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x