Langsung Klik di Sini, Cara Daftar Online Lewat subsiditepat.mypertamina.id Agar Dapat Kode QR

- 13 September 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi cara daftar online program Subsidi Tepat MyPertamina
Ilustrasi cara daftar online program Subsidi Tepat MyPertamina /Instagram @mypertamina

KABAR JOGLOSEMAR - Segera lakukan pendaftaran kendaraan pada program Subsidi Tepat MyPertamina online agar bisa beli BBM subsidi.

Jenis BBM subsidi tersebut adalah Pertalite dan Solar. Simak di sini cara daftar Subsidi Tepat MyPertamina online. 

Masyarakat tidak perlu antre panjang untuk melakukan pendaftaran. Cukup akses website resmi atau link yang tersedia di sini.

Baca Juga: Cek Link Pengabdi Setan 2 Communion, Bisa Nonton Streaming di Disney+ Hotstar dan Netflix?

Masyarakat penggunaan kendaraan roda 4 bisa daftar secara online kapan saja dan di mana saja. 

Bisa daftar lewat website program Subsidi Tepat atau link subsiditepat.mypertamina.id. Simak informasi lengkapnya di sini!

Penerapan program Subsidi Tepat MyPertamina sudah dilakukan sejak 1 Juli 2022 dan bertahap di sejumlah daerah.

Penerapan program tersebut dimaksudkan agar penyaluran BBM subsidi bisa tepat sasaran. Selain itu, agar konsumsi BBM subsidi di masyarakat dapat terukur. 

Baca Juga: Ini Daftar Nama Penerima BSU Subsidi Gaji Rp600 Ribu September 2022, Cek Rekening Sekarang!

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x