Daftar Subsidi Tepat MyPertamina di Web untuk Dapat QR Code Buat Beli Pertalite dan Solar

- 3 Juli 2022, 10:11 WIB
Pendaftaran Subsidi Tepat MyPertamina di Website
Pendaftaran Subsidi Tepat MyPertamina di Website /Tangkapan layar laman subsidi tepat MyPertamina

KABAR JOGLOSEMAR - Kebijakan baru soal aturan pembelian BBM Subsidi berupa Pertalite dan Solar telah ditetapkan pemerintah.

Seperti yang diketahui, masyarakat yang ingin membeli Pertalite atau Solar harus menggunakan QR Code dari MyPertamina.

Baca Juga: Tersedia 2 Link Download Minecraft Bedrock Edition 1.19 The Wild Update

Pendaftaran MyPertamina bagi pengguna baru mulai berlangsung kemarin 1 Juli 2022. 

Apabila kamu adalah pengguna Pertalite dan Solar bersubsidi, segera daftar di https://subsiditepat.mypertamina.id.

Hal ini demi memastikan penyaluran BBM subsidi tepat sasaran. Pertamina melakukan uji coba penyaluran pertalite dan solar bagi pengguna yang berhak dan terdaftar dalam sistem MyPertamina.

Setelah mendaftar di website itu, masyarakat akan mendapatkan QR COde yang digunakan untuk beli Pertalite atau Solar.

Lantas, bagaimana cara daftar di MyPertamina? Adapun syarat yang diperlukan untuk daftar MyPertamina, yakni KTP, STNK, foto kendaraan. 

Baca Juga: Download GRATIS GTA SA Lite Mod Apk, Pakai Link Download GTA San Andreas yang Legal di Sini

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x