Ketum PSI Giring Ganesha Terpikat dengan BTS, Ternyata Ini Awal Mulanya

- 13 Januari 2022, 17:28 WIB
BTS usai adakan konser BTS Permission to Dance hari pertama di SoFi Stadium
BTS usai adakan konser BTS Permission to Dance hari pertama di SoFi Stadium /Twitter/@bts_bighit

Tak sekedar mengagumi karena mereka populer, Giring menyebut bahwa ada banyak hal yang bisa dipelajari dari BTS salah satunya ialah semangat juang mereka.

Menurutnya hal tersebut yang sering tampak pada para artis Korea Selatan dan patut diteladani.

Baca Juga: Netizen Kaget Ardhito Pramono Sudah Punya Istri, Bernama Jeanneta Sanfadelia

“(yang bisa diteladani adalah) kerja kerasnya. BTS bisa sampai ke titik ini menurut saya etos kerjanya luar biasa. Dan mereka juga bisa menunjukkan dengan etos kerja yang luar biasa, mereka happy melakukannya. Itu yang harus kita pelajari,” ujarnya.

“Kayak kita temen-temen di PSI kerja keras. Sembari menyiapkan verifikasi tapi dibawa ketawa sambil nyanyi-nyanyi. Kerja keras itu harus dari hati,” ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x