Buat Akun di sscasn.bkn.go.id Sekarang, Pendaftaran Seleksi CPNS dan PPPK 2021 Sudah Dibuka 30 Juni 2021

- 30 Juni 2021, 13:42 WIB
Pendaftaran seleksi CPNS 2021
Pendaftaran seleksi CPNS 2021 /tangkapan layar sscasn.bkn.go.id

4. Masukkan kode CAPTCHA.

5. Setelah data di atas dimasukkan, klik “Lanjutkan”.

Maka akan muncul tampilan Langkah 2: Lengkapi Data.

Langkah ini bertujuan untuk mencocokkan data pelamar di KTP dengan di Ijazah.

Baca Juga: Pendaftaran Seleksi CPNS 2021 Resmi Dibuka, Ini Cara Buat Akun di sscasn.bkn.go.id

6. Kolom NIK, Nama, Nomor Handphone dan Tanggal Lahir sesuai KTP sudah terisi otomatis.

7. Khusus kolom Kab/Kota Lahir, cukup ketikkan beberapa karakter pertama saja kemudian klik salah satu dari pilihan yang tersedia (terisi otomatis).

8. Unggah dokumen-dokumen penting yang diperlukan.

9. Setelah selesai, klik “Lanjutkan” maka akan muncul tampilan Langkah 3: Pengecekan Ulang Data.

Calon pelamar harus melakukan pengecekan ulang terhadap data-data yang tadi sudah diisi.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x