4 Kontroversi Vaksin Nusantara, dari Tak Lalui Tahap Praklinis hingga Dibuat Dalam Kondisi Tak Steril

- 17 April 2021, 12:18 WIB
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makan (BPOM) Penny K. Lukito.
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makan (BPOM) Penny K. Lukito. /instagram.com/@pennyklukito

 

KABAR JOGLOSEMAR- Kehadiran Vaksin Nusantara yang digagas mantan Menteri Kesehatan, Terawan Agus Putranto masih menuai kontroversi sampai saat ini.

Vaksin Nusantara dinilai tidak mengikuti aturan pengujian pembuatan vaksin. Tak hanya itu, penelitian Vaksin Nusantara yang banyak dilakukan di Amerika Serikat menjadi tanda tanya tersendiri bagi BPOM.

Sejumlah tahapan seperti uji praklinis vaksin yang harusnya diujicobakan pada hewan tidak dilakukan oleh tim peneliti vaksin Nusantara.

Baca Juga: Pernah Ditinggal Putri Anne, Begini Perasaan Arya Saloka

Baca Juga: Pengobatan Covid-19 Berbahan dari Tali Pusat Bayi, Ini Faktanya

Berikut 4 kontroversi vaksin nusantara yang masih menjadi polemik:

1.Tidak Melalui Tahap Praklinis

Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Penny K Lukito mengatakan proses pembuatan Vaksin Nusantara melompati proses yang telah disepakati.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x