BST Rp300 Dicairkan Maret dan April 2021 Lewat Pos Indonesia, Simak Cara Mengecek Penerima Berikut Ini

- 31 Maret 2021, 14:08 WIB
Ilustrasi BST
Ilustrasi BST /Kabar Joglosemar.com/Aloysia Nindya Paramita

KABAR JOGLOSEMAR - Kemensos RI menyalurkan Bantuan Sosial Tunai (BST) Rp300 ribu untuk keluarga miskin. Pemerintah bekerja sama dengan PT Pos Indonesia (Persero) untuk menyalurkan bansos 2021 ini.

BTS merupakan salah satu bantuan sosial untuk membantu memulihkan ekonomi di tengah pandemi Covid-19. PT Pos Indonesia mengoptimalkan penyaluran BST Rp300 ribu kepada para penerimanya ke seluruh Indonesia.

“BST inti penting karena merupakan program perlindungan sosial dan pemulihan ekonomi kerakyatan. Kita memastikan 100 persen sampai ke satgas bekerja keras dalam memonitor penyaluran bantuan,” ujar Direktur Utama Pos Indonesia Faizal Rahmad Djoemadi dalam keterangan tertulis pada Senin, 29 Maret 2021, dikutip Kabar Joglosemar dari Antara.

Baca Juga: Selamat, 10 Tahun Menanti Akhirnya Zaskia Sungkar Melahirkan Anak Pertama

Baca Juga: Kocak, Sopir Truk Ini Kena Tilang Elektronik Gara-gara Tidak Pakai Helm

Faizal menjelaskan jika PT Pos Indonesia melakukan kerja sosial dan pelayanan untuk masyarakat. Di tengah pandemi Covid-19, PT Pos Indonesia mendistribusikan bantuan sosial (bansos).

BST Rp300 ribu ini sudah disalurkan dalam tiga tahap bagi keluarga miskin yang terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM). BST Rp300 ribu disalurkan selama empat bulan berturut-turut, yakni Januari sampai April 2021.

BST Rp300 merupakan salah satu bagian dari program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Berikut cara mendapatkan bansos BST Rp300 yang cair Maret dan April 2021.

Baca Juga: Black Box CVR Sriwijaya Air SJ-182 Ditemukan

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x