Coba Login kemnaker.go.id untuk Mengecek Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan, Ini Caranya

- 26 Maret 2021, 09:11 WIB
Ilustrasi keuangan
Ilustrasi keuangan /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Baca Juga: Marak Calo PNS, Ada Teknologi Face Recognition pada CPNS 2021

Selain itu, pekerja terdaftar aktif dalam program BPJS Ketenagakerjaan yang dibuktikan dengan nomor kartu kepesertaan. Tidak disebutkan tanggal pasti penyaluran BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 ini.

"Yang tersisa sepanjang memenuhi syarat maka akan kami mintakan kembali kepada Kementerian Keuangan," sambung Menaker Ida.

BSU atau lebih dikenal BLT BPJS Ketenagakerjaan bagi pekerja atau buruh merupakan stimulus yang diberikan Kemnaker di masa pandemi Covid-19.

Bagi para pekerja atau buruh yang merasa belum mendapatkan hak bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan atau BSU bisa mengeceknya dengan login kemnaker.go.id.

Berikut cara cek nama penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta melalui link kemnaker.go.id:

- Kunjungi laman resmi Kementerian Ketenagakerjaan melalui tautan berikut https://kemnaker.go.id/.

- Jika belum memiliki akun, pilih menu ‘Daftar’ yang ada di bagian kanan atas halaman utama.

- Lengkapi informasi pendaftaran akun, mulai dari No.KTP, Nama Bapak atau Ibu Kandung, Alamat Email, Nomor Handphone, hingga kata sandi.

- Selanjutnya, klik ‘Daftar Sekarang’.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x