Jangan Lupa Cek Penerima BLT UMKM Rp 2,4 Juta dengan Login ke eform.bri.co.id

- 11 Desember 2020, 22:44 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Pemerintah masih akan mencairkan Banpres UMKM Produktif di bulan Desember 2020 ini.

Masing-masing pelaku usaha diketahui akan menerima BLT UMKM Rp 2,4 juta untuk menjalankan usaha di tengah pandemi corona.

Baca Juga: Kabar Gembira, Daftar 4 Bantuan Ini Dibuka Lagi oleh Pemerintah Tahun 2021

Pastikan namamu terdaftar jadi penerima BLT UMKM Rp 2,4 juta. Cara untuk memeriksanya pun cukup mudah. Pelaku usaha hanya perlu login ke eform.bri.co.id bagi pengguna bank BRI.

Siapkan KTP sebelum login ke eform.bri.co.id. Karena, kamu akan diminta untuk memasukkan NIK di KTP sebagai salah satu data untuk memeriksa daftar penerima BLT UMKM Rp 2,4 juta.

Meskipun pendaftaran BLT UMKM Rp 2,4 juta telah ditutup, namun para pelaku usaha masih diperbolehkan untuk mencairkannya.

Para pelaku usaha yang sudah daftar jadi penerima BLT UMKM Rp 2,4 juta tinggal menunggu pengumuman untuk pencairan bantuan.

Baca Juga: Kue Kembang Waru, Kue Tradisional yang Bertahan Diantara Kue Kekinian 

Dana bantuan yang nantinya akan disalurkan dalam bentu hibah yang artinya tidak perlu dikembalikan.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x