Link Primary Care Terbaru untuk Daftar PCare Eclaim BPJS Kesehatan 2022, Bisa Untuk Vaksin Booster

4 Juli 2022, 09:26 WIB
Tata cara login Primary Care atau Pcare eclaim BPJS Kesehatan untuk vaksinasi pindah alamat. Berikut link terbaru bukan lagi di pcare.bpjs-kesehatan.go.id. /Tangkap layar pcare.bpjs-kesehatan.go.id

 

 

KABAR JOGLOSEMAR - Salah satu manfaat mendaftar Primary Care adalah peserta bisa ajukan eclaim BPJS Kesehatan dan PCare vaksin.

Saat ini sudah ada situs baru untuk Primary Care atau ajukan eclaim BPJS Kesehatan 2022. Situs baru ini sudah diperbarui oleh BPJS.

Dengan Primary Care akan semakin mudah untuk melakukan eclaim, pendaftaran saat mau berobat, cek tagihan, dan juga melihat riwayat kesehatan.

Baca Juga: Link Minecraft Java Edition Terbaru Juli 2022, Versi 1.19 The Wild Update Full Game untuk PC

Pasien aktif BPJS Kesehatan bisa memanfaatkan Primary Care yaitu layanan untuk peserta primer BPJS Kesehatan berbasis web yang ingin mendapatkan layanan fasilitas kesehatan.

Selain itu ada aplikasi PCare BPJS yang secara khusus disediakan untuk pasien agar mudah mengakses ke fasilitas kesehatan tingkat pertama atau FKTP.

Baik situs Primary Care maupun aplikasi PCare bisa memberikan layanan serupa dengan menggunakan cukup HP saja.

Baca Juga: Minecraft Pocket Edition APK Gratis (1.19.2) di HP Android, Klik Download Lewat Link Ini

Manfaat dari PCare maupun Primary Care pasien BPJS bisa melakukan pendaftaraan saat mau berobat, mendapatkan layanan kesehatan di lanoratorium, dan lain sebagainya.

Khusus untuk aplikasi PCare ada layanan vaksin Covid-19 bagi yang belum vaksin atau ingin mendapatkan vaksin booster.

Caranya adalah download dulu aplikasi di Google PlayStore di HP Anda.

Baca Juga: TERUPDATE, Minecraft Bedrock Edition 1.19.2 APK Terbaru Bisa Download dan Main Game di HP dan PC

Bagaimana cara login ke situs Primary Care BPJS Kesehatan 2022? Simak caranya

1. Buka laman pcarejkn.bpjs-kesehatan.go.id

2. Masukkan username dan password

3. Masukkan kode kode angka verifikasi

4. Klik Sign In

Setelah itu, peserta BPJS Kesehatan sudah masuk ke laman Primary Care BPJS Kesehatan dan melakukan layanan yang diinginkan.

Agar daoat username dan password maka peserta bisa mendapatkannya di kantor BPJS Kesehatan terlebih dahulu. 

Baca Juga: Minecraft 1.19.0.05 The Wild Update APK Mod Combo Download Gratis di Android? Yang Aman KLIK DI SINI

Untuk aplikasi PCare di HP bisa download dengan cara buka PlayStore kemudian ketik 'PCare BPJS' di kolom pencarian.

Kemudian klik instal. Setelah itu, ikuti setiap petunjuk yang diberikan. Saat ini aplikasi PCare hanya tersedia di Android belum di iOS.

Harap diingat bahwa sudah ada alamat baru Primary Care sehingga link p-care.bpjs-kesehatan.go.id sudah tidak dipakai lagi.

Demikian informasi tentang cara login ke laman Primary Care dan download aplikasi PCare untuk ajukan eclaim dan daftar vaksin booster. ***

Editor: Sunti Melati

Tags

Terkini

Terpopuler