4 Group Kpop yang Dibubarkan dengan Tak Layak, Ada yang Baru 5 Bulan Debut dan Dibubarkan

- 19 September 2020, 15:27 WIB
Girl group PRISTIN yang dibubarkan pada 2019.
Girl group PRISTIN yang dibubarkan pada 2019. /koreaboo

Bahkan, member tak diberi kesempatan untuk mengucapkan selamat tinggal yang layak pada para penggemar. Beberapa di antaranya berpikir bahwa pada member harus merekam video terakhir untuk fans.

Nyatanya, video itu tak pernah terwujudkan.

Baca Juga: Kang Gary Merasa Kecewa pada The Return of Superman soal Lagu Barunya

4. Stellar

Girl group Stellar debut pada tahun 2011. Mereka debut dengan konsep yang imut, sesuai dengan image dari masing-masing member.

Namun, agensi memaksa mereka untuk mengubah konsep menjadi lebih seksi. Di mana hal ini tak disukai oleh para member Stellar.

Tak hanya itu, para member juga tertipu untuk merekam adegan provokatif untuk music video mereka. Hal ini membuat para member kecewa.

Baca Juga: SBS Super On: Tact 2020 Luncurkan Teaser, Ada ITZY, Stray Kids, dan Monsta X

Perlakuan buruk ini membuat para member Stellar memutuskan untuk meninggalkan agensi. Alhasil Stellar bubar tanpa ada perpisahan yang layak.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x