Popularitas BTS di Korea Utara, Simak Penjelasannya!

- 30 Januari 2021, 20:02 WIB
Member BTS
Member BTS /Soompi

KABAR JOGLOSEMAR - BTS menjadi salah satu boy group yang mendunia saat ini. Berbagai penghargaan telah mereka raih baik secara nasional maupun internasional.

Seperti yang diketahui bersama, Korea Selatan dan Korea Utara memiliki hubungan yang kurang harmonis. Lalu, apakah popularitas BTS sampai di Korea Utara?

Baca Juga: Mas Ganteng Jin BTS Trending di Twitter, Ternyata Gara-gara Ini

Baca Juga: Cerita Lucu Member BTS, Pertengkaran Ala Drama Korea hingga RM Dilupakan

Dalam episode terbaru 'Comment Defenders', pembelot Korea Utara, Kang Nara dan Park Yoosung membicarakan soal bagaimana Kpop di Korea Utara.

Rupanya, popularitas BTS juga sampai ke telinga masyarakat Korea Utara. Namun masyarakat tidak bisa menyebutkan BTS secara terang-terangan begitu saja.

Ada kode rahasia yang dibuat untuk menunjukkan bahwa kode tersebut ditujukan untuk BTS.

Jika orang Korea Utara mengatakan "Pramuka Antipeluru (Bulletproof Boy Scouts)" di depan umum, mereka akan tertangkap. Mereka menciptakan istilah "Ransel Antipeluru (Bulletproof Backpack)" untuk menghindari hal itu terjadi.

"Pernahkah Anda mendengar tentang 'Ransel Antipeluru (Bulletproof Backpack)'? Karena jika Anda mengatakan 'Pramuka Antipeluru (Bulletproof Boy Scouts)', Anda akan ketahuan." tutur Park Yoo Sung.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x