Cara Menanam Anggrek dengan Mudah Agar Tumbuh Subur

- 14 November 2020, 09:35 WIB
Anggrek yang tumbuh subur.*
Anggrek yang tumbuh subur.* /KabarJoglosemar.com/Philipus Jehamun

Namun, jangan tutup terlalu padat karena dapat menyebabkan akar anggrek sulit “bernapas”.

  1. Pastikan Anggrek Tegak Lurus

Kamu perlu memastikan bahwa anggrek sudah berdiri tegak lurus. Kamu dapat menggunakan bantuan rotan atau tali rafia untuk mengikat anggrek.

Hal itu bertujuan agar anggrek berada pada posisi tegak lurus.

Namun, jangan ikat terlalu kencang, karena tali itu dapat dilepas ketika akar anggrek sudah menempel ke media tanam.

Baca Juga: Berkat Air Cucian Beras, Batang Kering Anggrek Subur Kembali dan Berbunga Lagi

  1. Siram Secara Rutin

Kamu perlu menyiram tananaman anggrek secara rutin. Namun, jangan terlalu banyak menggunakan air ketika menyiram.

Kamu dapat menggunakan alat semprot untuk menyiram anggrek.

Itulah delapan cara mudah untuk menanam anggrek bagi para pemula. Kini, kamu tidak perlu khawatir lagi bunga anggrekmu layu.***

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x