Kenali Hama Tanaman Hias yang Bisa Serang Aglonema, Monstera, Caladium, dan Sansivera

- 10 November 2020, 10:50 WIB
Janda bolong merupakan salah satu tanaman yang beracun jika dikonsumsi kucing
Janda bolong merupakan salah satu tanaman yang beracun jika dikonsumsi kucing /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Hal yang paling dikhawatirkan oleh pencinta tanaman hias adalah serangan hama. Tanaman hias seperti janda bolong, aglonema, sansivera, daunnya bisa langsung kuning dan layu jika terserang hama.

Keinginan membuat tanaman hiasnya mempesona saat ini bukan sekadar hobi tapi juga karena semakin indah tanaman hias maka harganya makin fantastis.

Tanaman hias kini dipandang sebagai dekorasi untuk mempercantik rumah baik indoor maupun outdoor.

Baca Juga: Aglonema, Sansivera, Janda Bolong, Alocasia Bisa Tumbuh Subur dengan 7 Pupuk Alami Tanaman Hias Ini

Orang yang memang punya hobi tanaman hias pun jadi semakin bersemangat merawat tanamannya karena memiliki nilai jual yang tinggi.

Tanaman hias tersebut bisa diletakan di dalam maupun diluar rumah. Hal ini bisa untuk mempercantik dan memperindah rumah.

Eits, namun ingat, tanaman hias bisa terserang hama kapanpun dan dimanapun. Kita harus selalu waspada jika tanaman yang kita miliki terserang hama.

Baca Juga: Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 akan Berkurang, Ini Sebabnya Menurut Menaker

Untuk itu, kita harus mengenali hama apa saja yang biasanya menyerang tanaman hias. Untuk lebih jelasnya, yuk simak berikut ini.

1. Belalang

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Kabar Joglosemar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x