10 Doa Mustajab Agar Keinginan Cepat Terkabul, dari Istighfar, Shalawat, hingga Surat Al Fatihah

- 28 September 2020, 22:53 WIB
Doa sapu jagat merupakan salah satu doa yang paling banyak dibaca Rasulullah SAW.
Doa sapu jagat merupakan salah satu doa yang paling banyak dibaca Rasulullah SAW. /mucahityildiz-186572

KABAR JOGLOSEMAR - Dalam harapan serta keinginan untuk mencapai cita-cita manusia biasanya menyertai usahanya dengan doa.

Hal itu karena segala usaha manusia tidak akan lancar dan mewujud menjadi cita-cita jika tidak ada izin atau ridho dariNya.

Oleh karena itu, di setiap usaha manusia, terutama umat muslim sering menyertakan doa mustajab yang dipercaya dapat membuat segala doa-doa lebih mudah dikabulkan.

Baca Juga: Niat, Bacaan, dan Tata Cara Sholat Jenazah Lengkap Arab, Latin, dan Arti

Jika belum hafal doa-doa panjang maka lafaz Allah SWT seperti bacaan bismillah pun sudah merupakan doa.

Sebagaimana dikutip oleh kabarjoglosemar.com dari umma.id bahwa Allah telah berjanji untuk mengabulkan doa hamba-hamba-Nya.

Allah berfirman, “Dan apabila hamba-hamba-Ku bertanya kepadamu tentang Aku, maka (jawablah), bahwasanya Aku adalah dekat. Aku mengabulkan permohonan orang yang berdoa apabila ia memohon kepada-Ku, maka hendaklah mereka itu memenuhi (segala perintah-Ku) dan hendaklah mereka beriman kepada-Ku, agar mereka selalu berada dalam kebenaran”. (QS.Al Baqarah: 186).

Baca Juga: Inilah Doa untuk Meminta Ketenangan Hati dan Pikiran Serta Berlindung dari Perasaan Negatif

Inilah 10 doa mustajab yang wajib dipraktikkan.

  1. Hauqalah

Para ulama menganjurkan untuk membaca lafal hauqalah sebanyak-banyaknya jika mempunyai hajat atau keinginan yang ingin terkabul.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x