6 Tips Rawat Tanaman Hias Monstera Agar Daun Mengkilap dan Tumbuh Subur

- 6 September 2020, 07:00 WIB
Tanaman Hias Janda Bolong atau Monstera
Tanaman Hias Janda Bolong atau Monstera /Pixabay/Monstera

Waktu yang tepat untuk menyiram tanaman dalam seminggu adalah satu hingga dua kali. Jika kamu menyiramnya tiap hari akan membuat monstera terlihat loyo.

Baca Juga: Harga HP Realme Terupdate Bulan September, Ada Realme 6 dan Realme Narzo

4. Posisi Penyimpanan

Kunci untuk membuat monstera tetap tumbuh dengan subur adalah sirkulasi udara yang cukup. Selain itu, usahakan monstera terkena sinar matahari yang cukup.

5. Air Cucian Beras

Kamu bisa menyiram monstera dengan air cucian beras. Air cucian beras dipercaya mengandung beberapa nutrisi yang akan membuat tanaman tetap subur.

Baca Juga: Update Harga HP Vivo September 2020: Terlaris Vivo X50 Pro, Vivo Y30i, Vivo Y19, Vivo S1 Pro

6. Berjemur dan Hujan-hujanan

Kamu bisa sesekali dalam seminggu menjemur dan membiarkan monstera hujan-hujanan. Hal ini untuk membantu monstera menyerap lebih banyak nutrisi sehingga akan tetap subur.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x