5 Cara Isi Saldo E Toll Online dan Offline, Agar Perjalanan Mudik Lebaran 2023 Lancar Bebas Hambatan

- 14 April 2023, 20:26 WIB
Cara isi saldo e-toll baik secara offline maupun online menggunakan HP
Cara isi saldo e-toll baik secara offline maupun online menggunakan HP /blog.tokopedia.com

Cek saldo E toll kamu agar tidak kehabisan di tengah jalan

 

Inilah 5 Tempat Untuk Mengisi Saldo E toll berserta Caranya.

1. Cara Isi E Toll menggunakan Tokopedia

Buka aplikasi Tokopedia

Pilih menu Tagihan, lalu klik e - Toll

Masukan nomor e-Toll

Pilih nominal Top Up.

Lalu Klik bayar/beli.

Kemudian cek transaksi dan pilih lanjut

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x