Tata Cara Sholat Tarawih 8 Rakaat 3 Witir Versi Muhammadiyah, Lengkap dengan Doa

- 22 Maret 2023, 19:54 WIB
Ilustrasi Tata cara sholat tarawih 8 rakaat 3 witir versi Muhammadiyah
Ilustrasi Tata cara sholat tarawih 8 rakaat 3 witir versi Muhammadiyah /Pexels/ Michael Burrow/pexels.com/Michael Burrow

 

 

KABAR JOGLOSEMAR - Simak tata cara sholat tarawih versi Muhammdiyah yang terdiri atas 11 rakaat.

Malam ini umat Islam sudah mulai melaksanakan sholat tarawih karena besok Kamis 23 Maret 2023 merupakan puasa Ramadhan 2023 hari pertama.

Baca Juga: TERUPDATE! Bocoran Gun Van di GTA 5 PC, Temukan Lokasinya di Sini

Pada sholat tarawih 11 rakaat ada yang dalam formasi 4-4-3 ada juga yang 2-2-2-2-3 yang rakaat ke 3 terakhir adalah Witir atau sholat penutup.

 

Berikut tata cara sholat tarawih 11 rakaat versi Muhammadiyah.

- Mengucap niat salat tarawih sesuai dengan posisinya yakni sebagai imam ataupun makmum.
- Mengucap kalimat takbir lalu membaca surat Al-Fatihah serta membaca salah satu surat pendek Al-Qur'an.
- Rukuk Itidal sujud pertama lalu duduk di antara dua sujud.
- Sujud kedua duduk istirahat atau duduk sejenak sebelum bangkit mengerjakan rakaat kedua.
- Bangkit dari duduk, mengerjakan rakaat kedua hingga rakaat keempat dengan gerakan yang sama seperti di rakaat pertama. (Membaca Al-Fatihah sampai sujud kedua).
- Duduk tasyahud akhir serta membaca salam pada rakaat keempat.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x