6 Makanan yang Baik untuk Kesehatan Ginjal, Ada Buah Beri

- 9 Oktober 2022, 22:35 WIB
Berikut 5 makanan terbaik yang bisa dikonsumsi agar tetap fit selama musim hujan.
Berikut 5 makanan terbaik yang bisa dikonsumsi agar tetap fit selama musim hujan. /

KABAR JOGLOSEMAR - Penyakit ginjal adalah gangguan yang terjadi pada ginjal saat beragam komplikasi mulai dari penumpukan limbah dan racun, anemia, serta gangguan elektrolit terjadi. Penyakit ini menjadi mengerikan saat terjadi komplikasi yang berujung kronis.

Beragam cara bisa dilakukan untuk mengatasi penyakit ginjal, salah satunya dengan mengonsumsi beberapa makanan yang baik untuk kesehatan ginjal.

Baca Juga: 11,6 Juta Siswa Terima Bantuan PIP 2022, Masih Ada 6,3 Juta yang Siap Disalurkan Cek Nama Penerima di Sini

Lalu, apa saja makanan itu? Daripada penasaran lagi, simak ulasan lengkapnya berikut ini.

6 Makanan yang Baik untuk Kesehatan Ginjal

1. Buah beri
Menurut Academy of Nutrition and Dietetics, selain kaya akan antioksidan yang menyehatkan jantung semua jenis buah beri ternyata juga rendah akan potasium. Buah ini juga diketahui dapat membantu mengurangi tekanan darah, yang merupakan faktor risiko lain untuk penyakit ginjal.

2. Telur
Protein hewani seperti daging, unggas, ikan, dan telur adalah protein yang paling mudah dicerna dan digunakan oleh tubuh jika dibandingkan dengan protein nabati.

Telur merupakan sumber yang sangat baik karena rendah fosfor, yang merupakan mineral lain yang perlu Anda batasi ketika Anda memiliki penyakit ginjal kronis.

3. Ikan
Makanan untuk kesehatan ginjal yang selanjutnya adalah ikan yang tinggi akan asam lemak omega-3, seperti salmon dan tuna.

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x