Jadwal Misa 19-20 Maret 2022, Minggu Prapaskah III di Gereja Jogja

- 18 Maret 2022, 23:02 WIB
Ilustrasi live streaming misa online
Ilustrasi live streaming misa online /Pixabay.com/ stempow /

KABAR JOGLOSEMAR - Sederet Gereja di Yogyakarta masih memberikan fasilitas pada umat Katolik untuk mengikuti misa online.

Saat ini, hampir semua Gereja di Yogyakarta sudah bisa menggelar misa offline dengan penerapan protokol kesehatan.

Baca Juga: Download GTA San Andreas Gratis di HP? Pakai Link yang Aman untuk Android

Namun, ada sejumlah umat yang belum bisa mengikuti misa offline. Tidak ada alasan untuk tidak bisa ikut misa, karena sekarang ada misa online.

Umat Katolik hanya perlu duduk dan berdoa layaknya mengikuti misa jika mengikuti misa online.

Simak kumpulan jadwal misa online hari ini Sabtu 19 Maret 2022 dan Minggu 20 Maret 2022.

Pekan ini merupakan perayaan Minggu Prapaskah III. Berbagai gereja Katolik masih menyediakan layanan live streaming untuk misa online.

Ini dia jadwal misa 19-20 Maret 2022 khusus Gereja di Jogja

1. Gereja Santo Antonius Padua Kotabaru Yogyakarta

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x