Aturan Pantang Katolik 2022 yang Dilakukan pada Jumat Pertama 4 Maret 2022

- 3 Maret 2022, 19:44 WIB
Ilustrasi makanan
Ilustrasi makanan /KabarJoglosemar/Wahyu Metasari

KABAR JOGLOSEMAR - Umat Katolik akan menjalani pantang pada Jumat, 4 Maret 2022 besok.

Tak hanya itu, besok juga menjadi Jumat Pertama di bulan Maret. Umat Katolik diimbau untuk mengikuti misa Jumat Pertama.

Baca Juga: Kode Redeem FF 4 Maret 2022 Server Indonesia, Klaim Diamond Free Fire Gratis!

Saat ini, umat Katolik memasuki masa Prapaskah. Di mana umat Katolik akan menjalani masa pantang dan puasa.

Sebagai informasi, pantang dan puasa yang dilakukan Umat Katolik ini memeringati bagaimana Yesus juga berpuasa di padang gurun.

Dikutip dari laman imankatolik, pantang berarti
• Pantang daging, dan atau
• Pantang rokok, dan atau
• Pantang garam, dan atau
• Pantang gula dan semua manisan seperti permen, dan atau
• Pantang hiburan seperti radio, televisi, bioskop, film.

 

Karena begitu ringannya, kewajiban berpuasa dan berpantang, sesuai dengan semangat tobat yang hendak dibangun, umat beriman, baik secara pribadi, keluarga, atau pun kelompok, dianjurkan untuk menetapkan cara berpuasa dan berpantang yang lebih berat.

Baca Juga: Jadwal Misa Online Jumat Pertama 4 Maret 2022, Klik di Sini Lengkap dengan Kanal YouTube Gereja

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x