Berikut Panduan Doa Indulgensi dan Novena Arwah Hari Kelima 5 November 2021

- 5 November 2021, 10:10 WIB
Ilustrasi memanjatkan Doa Indulgensi dan Novena Arwah hari kelima
Ilustrasi memanjatkan Doa Indulgensi dan Novena Arwah hari kelima /pixabay.com/ reenablack

KABAR JOGLOSEMAR - Umat Katolik dianjurkan mendoakan Doa Indulgensi pada tanggal 1-8 November 2021. 

Setelah Doa Indulgensi dilanjutkan dengan Doa Novena Arwah hari kelima pada Jumat 5 November 2021.

Gereja telah menetapkan tanggal 1-8 November setiap tahunnya sebagai pekan Doa Indulgensi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok 6 November 2021 Khusus Libra, Scorpio, Sagittarius

Doa Indulgensi untuk mendoakan arwah anggota keluarga, sanak saudara, sahabat yang telah meninggal dunia. Mereka akan mendapatkan pengamounan atas segala dosa dan kesalahannya. 

Umat Katolik pun mendoakannya selama delapan hari berturut-turut.

Berikut panduan lengkap Doa Indulgensi dan Novena Arwah hari kelima tanggal 5 November 2021.

Doa Indulgensi

Bapa Yang Maharahim, percaya akan kasih-Mu yang tanpa batas, bersama seluruh Gereja-Mu, pada hari ini kami mohon lepaskanlah (nama-nama yang didoakan) dari segala hukuman atas dosa-dosa mereka.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x