7 Referensi Ide Lomba HUT RI Online di Tengah Pandemi, Mulai dari Turnamen Free Fire hingga Cerdas Cermat

- 13 Agustus 2021, 18:34 WIB
Ilustrasi lomba HUT RI Online salah satunya turnamen Free Fire.
Ilustrasi lomba HUT RI Online salah satunya turnamen Free Fire. /Zona Surabaya Raya/Byta Indrawati /Zona Surabaya Raya/Byta Indrawati

Nantinya, bagi peserta yang mampu membuat joget atau TikTok Challange yang menarik akan Anda beri hadiah.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Berkibarlah Bendera Negeriku' untuk Memeriahkan HUT ke-76 Kemerdekaan RI

3. Lomba Selfie

Selain kedua lomba di atas, lomba Selfie bisa Anda gelar di tengah pandemi ini.

Adapun caranya, para peserta lomba diminta untuk mengirimkan foto hasil Selfie menarik mereka di group WhatsApp atau instrumen sosial media lain.

Pemenang akan ditentukan bagi mereka yang mampu membuat foto Selfie unik.

Baca Juga: 7 Sunnah Untuk Dilakukan di Hari Jumat Dari Subuh Hingga Malam, Sederhana dan Mudah Dilakukan

4. Lomba Hias Rumah

Lomba ini bisa menjadi alternatif unik dalam menyambut HUT RI. 

Nantinya, peserta lomba diminta mendekorasi rumah mereka dan mengunggahnya di media sosial.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x