Jangan Malas Mandi, Ini 6 Dampak Jika Tidak Mandi pada Pagi dan Sore Hari

- 30 Juli 2021, 15:31 WIB
Ilustrasi mandi
Ilustrasi mandi /Pixabay/StockSnap

Ini terjadi akibat kelenjar keringat mengeluarkan keringat setiap beraktivitas, oleh karena itu perlu untuk membersihkan badanmu untuk menghilangkan bau tak sedap.

Baca Juga: Wajib Diketahui 4 Kebiasaan Buruk Saat Makan

5. Kotoran Menempel Lebih Lama

Setiap aktivitas yang dilakukan pada pagi hari hingga sore hari pasti rentan sekali terkena kuman dan debu yang menempel di tubuh.

Maka sebisa mungkin usahakanlah untuk mandi pada sore hari setelah melakukan aktivitas, agar kotoran yang menempel di tubuh bisa hilang. Kotoran ini nantinya dapat menimbulkan kuman yang dapat mengganggu kesehatan, jadi jangan malas untuk mandi sore hari.

6. Rentan Terkena Penyakit Demam atau Flu

Saat pagi hari cuaca lebih sejuk, biasanya akan membuat orang menjadi lebih malas untuk mandi.

Namun, tidak mandi pada pagi hari dapat meningkatkan suhu tubuh sehingga dapat merasakan lebih gerah ketika di siang hari.

Baca Juga: Spoiler Nevertheless Episode 7, Park Jae Eon Cemburu Lihat Kedekatan Yoo Na Bi dan Do Hyeok

Suhu tubuh yang meningkat menyebabkan tubuh lebih rentan untuk terserang demam dan flu. Jika sudah kena demam atau flu, tentunya akan membuat tubuh lemas dan harus banyak istirahat.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x