Hormon Ini Mampu Merangsang Tanaman Anggrek Rajin Berbunga dan Lebat

- 15 Mei 2021, 16:40 WIB
Tanaman anggrek berbunga lebat dan lebih dari satu tangkai dalam satu batang anggrek setelah ditetesi hormon perangsang bunga.
Tanaman anggrek berbunga lebat dan lebih dari satu tangkai dalam satu batang anggrek setelah ditetesi hormon perangsang bunga. /Foto : Kabar Joglosemar/Philipus Jehamun

Menurut Ratnawati, hormon perangsang bunga anggrek tersebut cukup diteteskan di pangkal daun keempat ke bawah dari pucuk tanaman anggerak.

Artinya, tidak diteteskan di pucuk batang agar pucuk batang tetap tumbuh daun baru. Penetesan diurutkan dari atas ke bawah tepat pangkal daun bagian atas agar tetesan bisa merembes ke daun bagian bawahnya.

4 bakal tangkai bunga muncul di satu batang tanaman anggrek setela ditetesi hormon perangsang bunga anggrek milik Ratnawati di Purwomartani, Kalasan, Sleman, Sabtu 15 Mei 2021.
4 bakal tangkai bunga muncul di satu batang tanaman anggrek setela ditetesi hormon perangsang bunga anggrek milik Ratnawati di Purwomartani, Kalasan, Sleman, Sabtu 15 Mei 2021. Foto : Kabar Joglosemar/Philipus Jehamun

Dari pengalaman Ratnawati, dalam waktu sekitar 10 hari setelah ditetesi hormon perangsang bunga tersebut, anggrek akan berbunga. Bahkan dalam satu batang bisa tumbuh lebih dari 1 tangkai bunga yang tumbuh dari pangkal daun.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x