Simak Cara Mengatasi Kekenyangan Akibat Terlalu Banyak Makan di Hari Raya Idul Fitri

- 12 Mei 2021, 19:00 WIB
Ilustrasi air minum
Ilustrasi air minum /Pixabay/congerdesign

KABAR JOGLOSEMAR - Hari raya Idul Fitri adalah hari yang ditunggu-tunggu umat Islam. Ketika Lebaran tiba ada aneka hidangan yang sayang untuk dilewatkan.

Saking kalapnya dan mengunjungi rumah saudara kadang perut sampai penuh dan kekenyangan. Ketika menyantap makanan Lebaran kadang suka lupa daya tampung perutnya sendiri.

Usai terus menerus makan barulah terasa kekenyangan, perut penuh, begah dan sampai tak nyaman untuk beraktivitas.

Baca Juga: Cara Mudah Cek Bansos PKH dan BNPT Pakai HP, Akses Link cekbansos.kemensos.go.id

Dirangkum Kabar Joglosemar dari berbagai sumber, berikut cara untuk mengatasi kekenyangan dan perut begah:

  1. Minum air

Cara mengatasi kekenyangan yang dapat dilakukan adalah minumlah air putih. Meski terasa penuh dan begah, minum air putih akan membantu melancarkan sistem pencernaan.

Jangan makan jika masih kekenyangan. Lebih baik minum air putih hangat atau teh daun mint. Bisa juga minum kopi tanpa gula.

Baca Juga: Pahala Puasa Setahun Penuh, Ini 5 Keutamaan Puasa Syawal

Minuman itu dapat mendorong gas keluar dari usus dan perut. Sehingga perjalanan makanan yang santap lebih cepat diproses oleh tubuh.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x