Selain untuk Diet, Ternyata Ini Manfaat Buah Alpukat yang Sering Dilupakan

- 29 Desember 2020, 15:40 WIB
 Alpukat
Alpukat //Sumber: Pixabay/stevepb

 

KABAR JOGLOSEMAR – Banyak orang yang menyukai alpukat. Ini karena manfaat buah alpukat itu sendiri bagus untuk tubuh.

Orang-orang yang sedang menjalani diet kebanyakan mengonsumsi alpukat. Meskipun mengandung tinggi lemak, namun lemak tersebut merupakan lemak baik yang bagus untuk tubuh.

Namun ternyata, alpukat memiliki banyak manfaat lain. Manfaat-manfaat ini sering dilupakan.

Baca Juga: Ini Segudang Manfaat Madu untuk Wajah, Bisa Bikin Kulit Mulus

Baca Juga: Dari Zumba hingga Aerobik, Ini 6 Olahraga Efektif untuk Kecilkan Perut

Untuk itu, dikutip Kabar Joglosemar.com dari laman Medical News Today, berikut ini manfaat-manfaat lain dari buah alpukat:

1.Mencegah kanker

Alpukat mengandung asam folat yang cukup tinggi. Kandungan ini dapat melindungi dari kanker usus besar, lambung, pankreas, dan serviks.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x