Manfaat Ajaib Susu Cair untuk Mengkilapkan Daun Aglonema, Ini Caranya

- 28 November 2020, 18:03 WIB
Aglonema big roy
Aglonema big roy /Shopee

2. Baby Oil

Seperti halnya manusia, tanaman hias pun membutuhkan skincare agar jadi glowing.

Agar daun aglonema mengkilap cukup selalu oleskan baby oil secara rutin. Gunakan lap lembuat atau kanebo kemudian teteskan baby oil secukupnya.

Oleskan pada permukaan daun secara perlahan dan merata.

Jika dilakukan secara rutin, daun aglonema dan tanaman hias bisa mengkilap dan semakin cantik.

Baca Juga: Ada 13 Jenis Alocasia Cantik yang Semula Hanya Dianggap Tanaman Liar di Hutan

Baca Juga: 5 Tanaman Aquascape yang Mudah Tumbuh dan Disukai Ikan Hias

Agar lebih mudah, tanaman aglonema sebaiknya dalam keadaan lembab sehingga mengaplikasikan air jeruk nipis tadi bisa setelah aglonema disiram.

 

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah