7 Tips Menghindari Belanja Berlebihan: Bikin Kantong Aman

- 12 November 2023, 19:10 WIB
Tips menghindari belanja berlebihan yang perlu Anda ketahui, foto ilustrasi.
Tips menghindari belanja berlebihan yang perlu Anda ketahui, foto ilustrasi. /Kabar Joglosemar/Galih WIjaya

KABAR JOGLOSEMAR - Bagi mereka yang sudah memiliki penghasilan sendiri, penggunaan serta pengeluaran uang seharusnya menjadi tindakan yang dipertimbangkan dengan cermat.

Setiap uang yang diperoleh melalui kerja keras memerlukan perencanaan yang matang agar tidak dihabiskan dengan sembarangan.

Meski tidak semua orang memiliki kemampuan khusus dalam mengelola keuangan, namun terdapat tips dan strategi sederhana yang dapat membantu menghindarkan dari perilaku berbelanja berlebihan.

Baca Juga: SINOPSIS NATH 12 November 2023 Malam Ini: Rencana Boondi untuk Menghancurkan Upacara

Maka dari itu, berikut adalah beberapa tips untuk memastikan uang Anda tidak digunakan secara berlebihan.

Jangan Belanja Bersama-sama

Mengajak teman saat berbelanja dapat meningkatkan kemungkinan untuk melakukan pembelian impulsif.

Baca Juga: SINOPSIS Bhagya Lakshmi 12 November 2023 Sore Ini: Lakshmi Minta Vikrant Tak Membandingkan Dirinya

Jika memungkinkan, hindari berbelanja bersama orang lain untuk mengurangi godaan.

Pertimbangkan Jumlah Uang yang Dibawa

Ketika pergi ke pusat perbelanjaan, batasi jumlah uang tunai yang Anda bawa.

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x