Bantuan Rp3,55 Juta untuk UMKM yang Gagal Lolos BPUM, Simak Syarat dan Cara Daftar Berikut

- 25 Januari 2022, 10:03 WIB
IlustrasiBantuan Rp3,55 Juta untuk UMKM yang Gagal Lolos BPUM, Simak Syarat dan Cara Daftar Berikut
IlustrasiBantuan Rp3,55 Juta untuk UMKM yang Gagal Lolos BPUM, Simak Syarat dan Cara Daftar Berikut /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Kini, ada bantuan UMKM sebesar Rp3,55 juta. Bantuan untuk UMKM yang dikenal dengan BPUM atau BLT UMKM sudah selesai dan banyak pelaku UMKM yang tidak lolos. 

Beberapa UMKM yang tidak lolos karena ada syarat yang tidak terpenuhi, antara lain syarat dokumen SKU dan NIB.

Kabar gembira, bahwa pemerintah memberikan kesempatan pada pelaku UMKM untuk mendapatkan bantuan Rp3,55 juta.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 23 Segera Dibuka, Simak Tips Berikut Ini Agar Lolos Dapat Uang Rp3,55 Juta

Cara pendaftaran serta syarat akan disampaikan pada artikel berikut ini.

Salah satu program bansos yang masih akan dibuka pada tahun 2022 adalah Kartu Prakerja yang merupakan program semi bansos.

Pendaftaran Kartu Prakerja dilakukan secara online sehingga bisa menjangkau semua masyarakat dan memudahkan.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos PKH 2022 Online, Tahap 1 Cair Januari 2022

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x