Tanda Dapat BLT UMKM Rp1,2 Juta, Cek Daftar Penerima Hingga Ambil Nomor Antrian Pencairan Secara Online

- 24 Juli 2021, 16:24 WIB
Ilustrasi cara mengecek nama penerima penerima BLT UMKM Rp1,2 juta
Ilustrasi cara mengecek nama penerima penerima BLT UMKM Rp1,2 juta /Tangkap layar banpresbpum.id

Bagaimana cara untuk ambil nomor antrian tersebut? Cukup login kembali pada eform.bri.co.id sesuai cara di atas.

- Penerima BPUM akan masuk halaman reservasi.

- Pilih provinsi dan kota/kabupate

- Pilih unit kerja atau kantor pencairan

- Selanjutnya, pilih jadwal yang masih dibuka untuk pencairan BPUM 2021. Pada jadwal ini juga tertera jumlah antrian.

Baca Juga: Guru Harus Tangguh dan Siap Hadapi Tantangan di Masa Pandemi Corona

- Apabila tanggal pencairan sudah tidak bisa dipilih, maka nasabah BPUM telah terpenuhi, dan sebaiknya pilih tanggal lainnya yang tersedia

- Masukkan kode verifikasi di kolom kosong yang tersedia

- Klik proses reservasi

- Setelah itu Anda akan mendapatkan reservasi dan nomor referensi, langsung catat atau capture nomor referensi tersebut.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x