Tips Agar Lolos Kartu Prakerja Gelombang 16, Ini Ketentuannya dan Wajib Login www.prakerja.go.id

- 26 Maret 2021, 06:51 WIB
Tips lolos Kartu Prakerja gelombang 16 hanya 300 ribu kuota
Tips lolos Kartu Prakerja gelombang 16 hanya 300 ribu kuota /Instagram.com/@prakerja.go.id

KABAR JOGLOSEMAR - Program Kartu Prakerja 2021 kini sudah sampai gelombang 16. Masih ada yang mengeluhkan kalau belum juga lolos seleksi Kartu Prakerja.

Pemerintah telah meluncurkan bantuan pelatihan lewat Kartu Prakerja sejak Agustus 2020 lalu. Namun, ada juga pendaftar yang mengeluhkan belum juga lolos seleksi dari Kartu Prakerja gelombang 1-15.

Ada yang beberapa kali berturut-turut mengikuti seleksi Prakerja 2021 dan baru lolos di gelombang 15.

Baca Juga: Tambah 16 Juta Dosis Vaksin, Kini Indonesia Punya 53,5 Juta Dosis Vaksin Covid-19

Dilansir Kabar Joglosemar dari laman resmi Prakerja, pendaftaran setiap gelombangnya ada kuota untuk 600 ribu penerima. Sedangkan pada gelombang 16 hanya ada kuota 300 ribu penerima.

Pendaftaran program Kartu Prakerja hanya melalui link resmi www.prakerja.go.id. Jika ada link pendaftaran lainnya berarti dipastikan link tersebut palsu.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 16 sudah dibuka pada 25 Maret 2021. Bagi pekerja atau pencari kerja yang sudah mendaftar Kartu Prakerja tapi gagal lolos seleksi, ada beberapa hal yang wajib diperhatikan lagi.

Baca Juga: Perpanjangan SIM, Pelayanan STNK dan SKCK akan Dilakukan secara Online

Simak tips lolos program prakerja yaitu Kartu Prakerja 2021 gelombang 16 berikut ini:

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x